Kulon Progo. Selasa (05/11/2019), Serma Mukhid, Babinsa Karangwuluh, Koramil 02/Temon, Kodim 0731/Kulon Progo, laksanakan pembinaan terhadap anggota puluhan Linmas Desa Karangwuluh, yang berlangsung di Pendopo Balai Desa Karangwuluh, Kecamatan Temon.
Pembinaan dilakukan Babinsa bersama dengan Bhabinkamtibmas Desa Karangwuluh, didampingi oleh Kepala Desa dan Kasi Pemerintahan Desa Karangwuluh. Pada kesempatan tersebut Babinsa memberikan materi tentang Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara, sedangkan Bhabinkamtibmas memberikan materi tentang Lalu Lintas dan Kamtibmas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar